Babinsa Koramil 07/Reteh Terus melaksankana penegakan Protokol kesehatan Kepada Warga.

Senin, 18 Januari 2021 | 05:32:00 WIB

 




SERIBUPARITNEWS.COM,Reteh,"- Babinsa Koramil 07/Reteh Kodim 0314/Inhil mengingatkan para pedagang dan pembeli di pasar tradisional untuk mematuhi protokol kesehatan guna mencegah penularan COVID-19.Senin 18/01/2021


Babinsa Koramil 07/Reteh terus bergerak yang bekerja sama dengan Team Satgas Penanggulangan covid 19 di Kecamatan Reteh tak pernah mengenal lelah dan menekankan kepada pedagang dan pengunjung Pasar Pulau Kijang tentang pentingnya menggunakan masker, menjaga jarak dalam upaya mencegah penyebaran Virus COVID-19.


"Kegiatan ini dalam rangka mengajak masyarakat untuk disiplin dalam mematuhi protokol kesehatan guna mencegah atau memutus mata rantai penyebaran COVID-19,"Terangnya


Ia menuturkan sosialisasi dan imbauan dilaksanakan secara persuasif dan humanis, dengan harapan warga sadar untuk mematuhi protokol kesehatan.


Dalam rangka pemutusan mata rantai virus tersebut dengan cara mematuhi protokol kesehatab dengan 4M Memakai masker Menjaga Jarak Menghindarai Kerumunan dan Mencuci tangan dengan sabun dan air yang mengakir dan yang paling urama adalah dibutuhkan kesadaran diri pribadi masing masing Warga.terangnya Babinsa

Penulis : Serda Surya Wibowo

Editor    : Prabu Suryadhana

Terkini