Serda Tulus Lumban Gaol Babinsa Koramil 08/Mandah Kodim 0314/Inhil Sosialisasikan Pembukaan Lahan Pertanian yang Benar

 

SERIBUPARITNEWS.COM, MANDAH - Dalam melaksanakan program ketahanan pangan di wilayahnya Koramil 08/Mandah, Serda Tulus Lumban Gaol Babinsa Koramil 08/Mandah Kodim 0314/Inhil Sosialisasikan Pembukaan Lahan Pertanian yang Benar

Babinsa Koramil 08/Mandah sekaligus melaksanakan Patroli di Wilayah Kelurahan Khairiah Kecamatan Mandah Kabupaten Indragiri Hilir dengan titik Koordinat 0.03056286N 103.48819464E Jumat (06/05)

Personil gabungan yang di kerahkan meliputi TNI 1 orang dan Masyarakat 2 orang

Babinsa mensosialisasikan membuka lahan pertanian tanpa harus membakar lahan

Untuk Hasil patroli hari ini tidak ditemukan titik api dan asap.


Hs.sirait