Menyambut Tahun Baru Islam 1443 H,Komunitas Jumat Berbagi Adakan Berbagai Lomba




SERIBUPARITNEWS.COM,TEMBILAHAN -  Menyambut Tahun Baru Islam 1443 H Jum'at Berbagi Emak Emak Sehat, Kang Sunat, Pejuang Subuh Tembilahan Inhil dan Penyuluh Agama Islam Kecamatan Tembilahan adakan Berbagai Lomba..


Tahun baru islam adalah Semangat baru bagi kita yang mau berhijrah menjadi lebih baik lagi, di era pandemi ini banyak hal yang tidak bisa dilakukan secara ramai maka dari itu saya Said Abdul Azis Ketua Panitia yang Juga Penyuluh Agama Islam Teladan Kabupaten Indragiri Hilir yang juga Ketua Pejuang Subuh Tembilahan Indragiri Hilir Bersama Panitia lainnya membatasi peserta perlombaan ini, semoga dilain kesempatan kegiatan perlombaan ini bisa lebih besar dan lebih banyak cabang yang akan dilombakan sehingga para Penghafal Qur'an dan Anak-Anak yang Sedang Belajar Mengaji bisa mengikuti lebih dari 1 perlombaan..


Besar harapan kami Indragiri Hilir Banyak Terditeksi para penghafal Qur'an para Qori dan Qoriah yang bisa mengharumkan nama Kabupaten yang kita cintai ini di Tingkat Provinsi bahkan Nasional maupun Internasional, dan terimakasih kepada Para Donatur yang selalu setia mendonasikan sebagian hartanya untuk Membuat kegiatan yang sangat positif ini.. karena banyaknya minat Peserta yang mengikuti bahkan yang dari Pekanbaru juga ada yang mendaftarkan 

Jadi peserta, adapun total pendaftar lebih dari 100 orang dan yang kami terima hanya 75 orang yang akan berlomba mendapatkan Hadiah Berupa dana Pendidikan, Sertifikat serta Tropi Piala Yang total hadiahnya Rp.4.000.000 rupiah, harapan kami kepada peserta bukan karena hadiahnya tapi karena mencoba keberanian untuk bersaing menjadi yang terbaik.


Yang Akan Menjadi Juri Pada perlombaan tahun ini diantaranya Adalah Ustad Ridhoul Wahidi Al Hafiz (Dekan Fakultas Ilmu Agama Islam), Ustad Muhammad Ali (Imam Besar Masjid YAMP Tembilahan), Ustad H.Ruhiat M.Pd.I (Ulama Inhil dan Penyuluh Agama Islam Teladan PNS Kementrian Agama Kab Inhil) Ustad Misranik S.Pd.I M.Pd.I (Alumni Universitas Islam Negeri Sulthan Taha Jambi). Semoga Dewan juri yang telah kita Musyawarahkan ini memberikan penilaian yang Sesuai dengan Penampilan Para Peserta.


Adapun Dibawah ini adalah Daftar Lomba dan Peserta Yang telah terdaftar selama 2 hari ini..


(M1) Lomba Hafalan Juz 30 tingkat Umum*

1. Syifa Ramadhani

2. Suprapto

3. Nazwa khairani wilda 

4.najla nurul huda

5. khaisya Desfiandy

6. Mak eli mustard

7. M. Hafizudin

8. Sabrina

9. Zivana Audremi Mukerji

10. Khumairah Azzahra

11. Naila Azhariah Aqila

12. Rizky hidayatul ikmal

13. Salma kamil mufida

14. Rila Afriani

15. Muhmmad Rafa Julian

16. Karina nursyifa

17. M.yusuf al khoiri

18. Rila riani 

19.Nadhif abgari Nasya

20.Gaida tsuraya

21. Radit setiawan

22. Siti Nabila Khaira Kempas

23. Eliyana julia Ningsih Kempas

24. Hejra Saada Drayen

25. Akramul Hadian

*Ditutup*


(M2) Lomba Hafalan Surah As Sajadah tingkat Umum*

1. Ilham Hamdi

2. Chantika Lifiana ( Kempas )

3. Syafrizal

4. Elfatih

5. Rosmalina

6. Mansur

7. Siti atika

8. Priti Salwa Nuraktifa

9. Faiza Syakira

10. Susilawati

11. NURSYA LUTFYA NASYWA 

12.M. Dzikri Almajid

13. Faiqotul Maghfiroh

14. Bibah

15. Aisah

*Di tutup*


(M3) Lomba Hafalan Al Waqiah tingkat umum*

1. Piatika Aulia

2. Aqila Naila Nurrahman

3. Mariatul husna

4. Mardani

5. Pariz ahmad

6. FINA GUSTIFA RAMADANI

7. Murniwati

8. Wira Arga Ismaja

9. Liza Amelia

10. Muhammad Rifai Muhaimin

11.Selisuzindah

12. Kiara Aprilinta Triwanda

13. Elva Tilawah

14. Salsabila Eka Putri

15. Husnul Khatimah

*Di tutup*


(M4) Hafalan Doa Khusus Anak-Anak Tingkat SD Umur 5 th s/d 12 th :

Niat Wudhu, Sesudah Wudhu, Doa Awalan Ngaji, Doa Sesudah Ngaji, Doa Bangun Tidur dan Bangun Tidur, Doa Selamat, Doa Masuk dan Keluar Masjid, Doa Untuk Orang Tua, Doa Qunut, Adzan Dan Iqomah*

1. Khairunnisa Azzahra

2. Muhammad Zafran Alwanna

3. Rizkia Azzahra Berliana

4.Khanza Humaira

5.Hejra Saada Drayen

6. Rifki

7.Alif Miftahurrahman Ali

8. Safira Meilani Putri

9. Muhammad Zikri Rahmad

10. Az Zahra khairani 

11. M. Kenzie alfaros

12. Lubna jinan abran 

13. Nazwa Aulia Az-Zahra   

14.siti nuraqifa mahlan

15.Davin pratama azhar

16. Sabila Qisthi Elrusyo

17. Daffa Ahmad Sachio

18. Zulfik Mubarroq

19. Masyitah

20. Sintia Mainella

*Di Tutup*


Insya Allah kegiatan ini Akan Dilaksanakan Tgl 14&15 Agustus 2021 Jam 08.00 Wib..

Di Gedung Dakwah Jl.Trimas Permai..


Informasi Seputar Lomba akan Kita Liput Melalui Akun Medsos Dibawah ini :


https://youtu.be/vKkD9J89nC0


https://www.facebook.com/Jumat-Berbagi-102522161150512/


https://www.facebook.com/groups/1878605192248278/?ref=share


https://www.facebook.com/pejuangsubuhtbh/


https://instagram.com/pejuangsubuhtbh?utm_medium=copy_link


https://instagram.com/penyuluhagamaislaminhil?utm_medium=copy_link


https://www.facebook.com/Penyuluh-Agama-Islam-Indragiri-Hilir-106504018320170/


Penulis : Said Abdul Azis