Dengan Tekad ingin memutus mata rantai penyebaran Covid -19,Babinsa Koramil 06/Kateman terus lakukan Himbauan protokol kesehatan

 

SERIBUPARITNEWS.COM,MANDAH - Babinsa Koramil 06/Kateman terus bertekad memutus mata rantai penyebaran Covid -19 di pelabuhan Syahbandar Sungai Guntung Selasa (11/08/2020)


Hal yang dilakukan personil Koramil 06/Kateman adalah mengingatkan  kembali tentang protokol kesehatan  yang harus dipatuhi dalam masa Pandemik


Untuk hari ini personil Koramil 06/Kateman telah rampung melakukan pengecekan diantaranya : 


a.Pkl 09.05 wib pengecekan terhadap penumpang kapal sb.Karunia jaya dari guntung tujuan tanjung balai dan pengecekan kelengkapan surat dari dinas kesehatan terkait.


b.Pkl 09.30 wib pengecekan terhadap penumpang kapal sb.Sunricko 88 group dari Tanjung batu  tujuan Guntung dan  pengecekan kelengkapan surat dari dinas kesehatan terkait.


c.Pkl 10.32 wib pengecekan terhadap penumpang kapal sb.Ocean baru dari sembuang tujuan kota baru dan kelengkapan surat dari dinas kesehatan terkait.


d.Pkl 10.45 wib pengecekan terhadap penumpang kapal sb.terra joan dari batam tujuan guntung,  dan pengecekan surat dari dinas kesehatan terkait.


e.Pkl 11.30 wib pengecekan thdp penumpang kapal sb.Kurnia 2 dari guntung tujuan batam,tungkal dan pengecekan surat dari dinas kesehatan terkait.


Semoga tekad kita untuk memutus mata rantai penyebaran Covid -19 dapat terwujud dengan didukung kepatuhan masyarakat sekitar sebut Pelda Samsuir


Sumber : Pelda Samsuir

Editor.   : Prabu Suryadhana

Ikuti Seribuparitnews.com di GoogleNews

Berita Lainnya

Index