Babinsa Koramil 01 Tembilahan Lakukan Pengamanan dan Evakuasi Lokasi Bencana Tanah Longsor



SERIBUPARITNEWS.COM,TEMBILAHAN - Telah terjadi bencana Tanah Longsor di Kampung Bertuah Kelurahan Seberang Tembilahan sore tadi tepat pukul 15.30 wib Jumat (10/07/2020)


tanah lonsor terjadi dipelabuhan Kampung Betuah yang mengakibatkan 8 rumah runtuh kedalam sungai dimana 2 unit rumah hanyut terbawa arus sungai.

Dalam hal ini Babinsa Hal ini Babinsa Koramil 01 Tembilahan Sertu Zulfahri mengamankan lokasi kejadian dan mengevakuasi para korban peristiwa tersebut 

Sertu Zulfahri melaporakan pemilik rumah yang terkena Musibah tersebut diantaranya :

- Bpk Anggut,, 65 tahun, islam, Melayu, pedagang, alamat desa kampung betuah RT 003 RW 001 Sebrang Tembilahan Kab.Inhil.

- Bpk Iwan, 35 tahun, Islam, Banjar, pedagang, alamat : desa kampung betuah RT 003 RW 001 Sebrang Tembilahan Kab.Inhil

- Sdr Ibas, 45 tahun, Islam, banjar, wiraswasta, alamat : desa kampung betuah RT 003 RW 001 Sebrang Tembilahan Kab.Inhil

- Sdr Sudir, 44 tahun, Islam, Banjar, pedagang, alamat : desa kampung betuah RT 003 RW 001 Sebrang Tembilahan Kab.Inhil.

- Sdr Oky, 35 tahun, Islam, Banjar, pedagang, alamat : desa kampung betuah RT 003 RW 001 Sebrang Tembilahan Kab.Inhil.

- Sdri Idah, 45 tahun, islam, banjar, pedagang, alamat : desa kampung betuah RT 003 RW 001 Sebrang Tembilahan Kab.Inhil.

- Bpk H Hamit, 70 tahun, Islam, Banjar, pedagang, alamat : desa kampung betuah RT 003 RW 001 Sebrang Tembilahan Kab.Inhil.

- Sdr Aloy, 52 tahun, Islam, Banjar, pedagang, alamat : desa kampung betuah RT 003 RW 001 Sebrang Tembilahan Kab.Inhil.


Adapun personil yang terlibat diantaranya dari Koramil 01 Tembilahan  berjumlah 2 orang,Babinkamtibmas Sebrang Tembilahan Bripka zega,Basarnas Tembilahan berjumlah 5 orang, BPBD Kab.Inhil berjumlah 10 orang.
dan Masyarakat -+ 50 orang.

Berdasarkan hasil laporan kronilogis kejadian sebagai berikut : 
Pada hari Jum'at Sekitar pukul 15.30 Wib dimana saat itu saksi Sdr Anjas berada dalam rumahnya, tidak lama kemudian saksi Sdr Anjas keluar dari rumah untuk berangkat ke Tembilahan dan pada saat saksi Sdr Anjas berada di dekat pelabuhan saksi Sdr Anjas melihat rumah yang posisinya berada didekat pelabuhan  tiba-tiba langsung amblas melihat kejadian tersebut Sdr Anjas langsung berteriak minta tolong, melihat dari kejadian tersebut masyarakat yang berada didekat pelabuhan langsung bahu membahu membatu menyelamatkan barang dari dalam rumah, dan tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut dan saat ini kejadian tersebut sudah ditangani Polres Inhil.

 Kerugian materil diantaranya : 
- 3 unit sepeda motor.
- 8 unit rumah rusak berat
- kerugian diperkirakan -+ 300 juta rupiah.

Sampai saat ini kami tetap melaksanakan pengamanan jikalau terjadi longsor susulan sebut Sertu Zulfahri

Sumber. : Pelda Khaidir
Editor.     : Prabu Suryadhana

Ikuti Seribuparitnews.com di GoogleNews

Berita Lainnya

Index