BABINSA TEMBILAHAN BERI MATERI WASBANG BAGI PELAJAR SDN 003 TEMBILAHAN
Tembilahan, Rabu (20/02/2019) Bertempat di SDN 003 Tembilahan diadakan pemberian materi Wawasan Kebangsaan Oleh Babinsa Tembilahan Pelda Sunasto kepada siswa dan siswi SDN 003 Tembilahan. dalam kesempatan Pelda Sunasto memberikan materi tentang betapa pentingnya wawasan kebangsaan bagi peserta didik guna memupuk rasa cinta tanah air dan patriotisme kepada bangsa. Mengerti akan pancasila dan budaya Indonesia. Sementara itu Kepala Sekolah SDN 003 Tembilahan Suriyamah. S.Pd mengucapkan terima kasih atas pemberian materi oleh Pelda Sunasto kepada Peserta didiknya.ds
Pilihan Redaksi
IndexKetua Prodi Fakultas Hukum Unisi Buka PKKMB Program RPL Tahun 2024
Cegah Judi Online, Kapolsek Kempas Cek Mendadak Ponsel Personil
Kapolda Riau dan Pj Bupati Inhil Sholat Subuh Berjamaah dan Jalan Santai di Tembilahan
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Peristiwa
Pegawai Kasir di Cilacap Gelapkan Rp 600 Juta, Beraksi Sejak 2020 hingga Terbongkar di 2024
Kamis, 21 November 2024 - 20:59:56 Wib Peristiwa
Banjir Akibat Pasang Surut disertai Hujan Kembali Menggenangi Kota Tembilahan, Warga Siaga Menghadapi Potensi Banjir Lebih Besar
Selasa, 19 November 2024 - 11:49:28 Wib Peristiwa
Polsek Tembilahan Hulu berhasil meringkus tiga tersangka kasus pencurian ratusan tabung gas
Senin, 18 November 2024 - 21:10:33 Wib Peristiwa
Pesawat Latih Mendarat Darurat di Pantai Cemara Sewu, Seluruh Awak Pesawat Selamat
Senin, 11 November 2024 - 21:06:46 Wib Peristiwa