Terjadi Karhutlah di Parit Bengkok,Babinsa Pulau Burung Lakukan Pendinginan di Hari kedua

Terjadi Karhutlah di Parit Bengkok,Babinsa Pulau Burung Lakukan Pendinginan di Hari kedua

SERIBUPARITNEWS.COM,Pulau Burung - Dalam Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 11/ Pulau Burung

Hari ke-2  pelda bersama tim Melaksanakan Pendinginan  di  Parit Bengkok desa Pulau Burung Kecamatan Pulau Burung Kab.inhil

Lahan yang terbakar  seluas ± 3 Ha pada lahan mineral di Titik Koordinat  N 0"25'30,61704" N'103'30'39,02242 E123"SE Sabtu (30/09)

Personel  yang dikerahkan Sebanyak  8 orang meliputi Pihak perusahaa,polsek,koramil dan MPA

Babinsa sampaikan bahwa tingkat Kesulitan  yakni jarak Medan dan Titik Api Perbukitan, dan sumber Air tidak ada

"Selain itu Jarak dari Koramil Ke TKP 15  Km,Angin kencang dan arah angin yg berubah ubah serta Cuaca panas,"kata babinsa

"Pemilik masih dalam proses penyelidikan dan Saat ini Api Sudah padam di karenakan hujan turun dengan intensitas sedang,"lanjutnya 
                     
Siswanto

Ikuti Seribuparitnews.com di GoogleNews

#Babinsa

Index

Berita Lainnya

Index