TAK PERNAH HENTI BABINSA KORAMIL 07/RETEH MELAKSANAKAN GAPLIN PROTOKOL KESEHATAN

 



SERIBUPARITNEWS.COM,Reteh,"– Anggota Babinsa Koramil 07/Reteh bersama 2 Orang anggota yang mempunyai wilayah binaan Kecamatan Reteh melaksanakan penegakan disiplin protokol kesehatan bersama team gugus tugas di Pasar Pulau Kijang dan di jalam umum, Sabtu (13/02/2021).


Nampak team satgas penanggulangan covid 19 Kecamatan Reteh yang nampak  selalu terjaln kompak mengelilingi Pasar untuk menghimbau dan mengingatkan penjual, pembeli dan warga maupun pengunjung Pasar untuk selalu menggunakan masker.


Melalui pengeras suara salah Satu Babinsa menyampaikan penegakan disiplin protokol kesehatan akan terus laksanakan, terutama di tempat – tempat umum dan fasilitas  fasilitas umum lainnya.


Guna untuk menekan dan memutus penyebaran Virus Covid-19, mengingat perkembangan dan penyebaran Virus Covid-19 terus meningkat serta pemerintah akan menerapkan PSBB lagi, Tuturnya


Babinsa menerangkan kita harus sama sama mematuhi yang sudah di tetapkan pemerintah dalam pencegahan virus tersebut dengan 4 M Memakai masker Menghindarai kerumunan Menjaga jarak dan Mencuci tangan dengan sabun dan air yang mengalir. Terang Babinsa


Kami selaku team satgas gugus tugas Kecamatan Reteh yang terdiri dari Anggita Koramil 07/Reteh Anggota Polsek Reteh Sat Pol PP dan Relawan terus tak pernah henti hentinya dalam memberikan himbauan tentang protokol kesehatan demi kesehatan warga Khususnya di Kecamatan Reteh.

Penulis : Serda Surya Wibowo

Editor.  : Prabu Suryadhana

Ikuti Seribuparitnews.com di GoogleNews

Berita Lainnya

Index