Serka Sasmito Babinsa Belantaraya Koramil 05/Gas Kodim 0314/Inhil melaksanakan penekanan pada pengawasan Terpadu

 



SERIBUPARITNEWS.COM, GAUNG - Sebagai Upaya dalam memutus mata rantai penyebaran covid -19, Babinsa Belantaraya Koramil 05/Gaung Anak Serka Kodim 0314/Inhil melaksanakan pengawasan terpadu penegakkan disiplin protokol kesehahan di Desa Belantaraya Senin (14/12/2020)


Kegiatan tersebut dilaksanakan di Jalan Protokol  Desa Belantaraya Kecamatan Gaung dengan dibantu aparatur desa belantaraya Kecamatan Gaung 

Dengan penegakkan disiplin kepada pelajar yang melintas tidak memakai masker 

Serka Sasmito Menghimbau kepada warga yang keluar masuk desa belantaraya wajib menggunakan masker, dan menyediakan Fasilitas untuk mencuci tangan seperti air dan sabun dan mengatur jarak sesuai aturan protokol kesehatan sesuai peraturan  pemerintah


Karena mengatasi Pandemik ini adalah merupakan tanggung jawab kita bersama untuk mencegahnya sebut Serka Sasmito


Penulis : Serda Danu Kiswoyo

Editor.   : Prabu Suryadhana

Ikuti Seribuparitnews.com di GoogleNews

Berita Lainnya

Index