Guna menghasilkan Panen yang Baik, Babinsa Kuala Sebatu Cek Sistem Perairan Pertanian

Guna menghasilkan Panen yang Baik, Babinsa Kuala Sebatu Cek Sistem Perairan Pertanian

Batang Tuaka - Guna mendukung terlaksananya  Program Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 12/Batang Tuakan Serda Nasir siagian  melaksanakan Komsos Di Desa Kuala sebatu kecamatan Batang Tuaka Senin (22/04)

Babinsa  mengajak Warga agar Selalu rajin mengecek lahan pertanian dan perairan sawah agar  panen padi menghasilkan gabah yang bagus  dan berkualitas

"Perairan yang baik mendukung tumbuh dan kembang tanaman padi yang baik dan berkualitas,"tuturnya

Babinsa juga menyarankan supaya hidup Rukun Dalam Bertetangga dan saling Tolong Menolong Serta Budayakan hidup bergotong royong dalam Kehidupan Sehari Hari. Khususnya di DesaKuala sebatu   Kec Batang Tuaka Kab.Inhil

Pukul 12.00 WIB Kegiatan  Selesai Dalam Keadaan Sman dan Lancar.

Ikuti Seribuparitnews.com di GoogleNews

#Babinsa

Index

Berita Lainnya

Index