Babinsa Batang Tumu Adakan Pertemuan dengan Para Tukang Ojek

Babinsa Batang Tumu Adakan Pertemuan dengan Para Tukang Ojek

Mandah - Babinsa Koramil 08/Mandah Kodim 0314/Inhil, Pratu Rian Hendro Prayogi melaksanakan komsos di wilayah binaan

Saat melaksanakan pemantauan wilayah binaan, Babinsa Desa Batang Tumu, Pratu Rian Hendro Prayogi Koramil 08/MDH, Kodim 0314/INHIL komsos dengan memberikan arahan dan himbauan kepada masyarakat yang sedang kumpul-kumpul di pangkalan ojek Tentang laka lalin, Desa Batang Tumu, Kecamatan Mandah, Kabupaten Indragiri hilir kamis (27/06)

Babinsa Menghimbau Masyarakat lainnya untuk Berikan arahan dan petunjuk kepada mereka bahwa betapa pentingnya masyarakat mengikuti aturan pemerintah tentang aturan lalulintas.

Selesai memberikan arahan dan meminta maaf kepada masyarakat yang bukan tukang ojek untuk kembali ke rumahnya masing-masing yg tidak mengunakan helem dalam berkendaraan dan untuk tukang ojek di harapkan tetap mematuhi aturan lalu lintas mengunakan helem dan lengkapi surat” kendaraan.

Arahan Babinsa di terima dengan baik oleh masyarakat dan mereka pun memberikan ucapan terima kasih.

“Terima kasih kepada Babinsa yang sudah menyampaikan arahan dan petunjuk guna keselamatan dalam berkendaraan, "tukas seorang tukang ojek

 

Ikuti Seribuparitnews.com di GoogleNews

#Babinsa

Index

Berita Lainnya

Index