Babinsa Simpang Jaya Cegah Warga Terendus Money Politik

Babinsa Simpang Jaya Cegah Warga Terendus Money Politik

Batang Tuaka - Guna menciptakan iklim demokrasi yang jujur dan bersih dalam memilih calon pemimpin

Babinsa Koramil 12/Batang Tuaka, Serda Siswanto gelar komunikasi sosial di kampung Pancasila Desa Simpang Jaya Kecamatan Batang Tuaka kamis (12/09)

"Kepada Masyarakat Untuk Menghilangkan Many Politik Serta Menggunakan Hak Pilih Di Dalam Pilkada Nantinya, " begitu himbauan babinsa

"Tanpa money politik kita ciptakan iklim demokrasi yang bersih dan sehat," terangnya

Pukul 10.30 WIB kegiatan  Selesai dalam keadaan aman dan lancar.

 

Ikuti Seribuparitnews.com di GoogleNews

Berita Lainnya

Index