Lewat Subuh Keliling, Bhabinkamtibmas Desa Benteng Utara Polsek Sungai Batang Realisasikan Cooling System

Lewat Subuh Keliling, Bhabinkamtibmas Desa Benteng Utara Polsek Sungai Batang Realisasikan Cooling System
Bripka Rudi Susanto melaksakan kegiatan Sholat Subuh keliling berjamaah di Surau Darur Rahman Desa Benteng Utara bersama warga masyarakat selasa (06/02)

SERIBUPARITNEWS.COM,Sungai Batang - Bhabinkamtibmas adalah Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban masyarakat, Bripka Rudi Susanto melaksakan kegiatan Sholat Subuh keliling berjamaah di Surau Darur Rahman Desa Benteng Utara  bersama warga masyarakat selasa (06/02)

Dengan suling ini  terjalinnya komunikasi yang baik antara Polri dengan warga masyarakat yang melaksanakan sholat subuh berjamaah, serta dapat menekan angka kriminalitas khususnya pencurian,curanmor dan potensi pelanggaran lainnya pada saat berlangsungnya ibadah.

Bhabinkamtibmas Polsek Sungai Batang Bripka Rudi Susanto yang mempunyai wilayah tugas binaan di Desa Benteng Utara telah melaksanakan Sholat Subuh Keliling (Suling) di Surau Darur Rahman guna mendekatkan diri kepada para tokoh agama dan menjaga situasi Kamtibmas pada waktu subuh

"Mudah mudahan dengan suling ini kita realisasikan program  cooling system menjelang Pemilu 2024,sehingga tercipta Kamtibmas yang damai dan aman,"tukas baninsa

Reporter : Ir. Basry Ardan,M.IP

Ikuti Seribuparitnews.com di GoogleNews

#Polisi

Index

Berita Lainnya

Index